PERAN AKMIL MELALUI BINTERTAS GUNA MENINGKATKAN KESADARAN BELA NEGARA DALAM PERTAHANAN NIRMILITER

Authors

  • Paulina Siregar Prodi Administrasi Pertahanan Akademi
  • Gatot Teguh Waluyo Akademi Militer Magelang
  • Lindra K Akademi Militer Magelang

Keywords:

Peran Akmil, Bintertas, Bela Negara

Abstract

Dinamisnya perkembangan global telah memberikan perubahan dan dampak positif dan negatif kepada suatu bangsa diantaranya teknologi informasi, komunikasi dan transportasi, yang telah menjadikan dunia tanpa batas (borderless), yang berpotensi berdampak negatif dan menjadi ancaman, baik ancaman militer maupun nirmiliter. Ancaman nirmiliter antara lain kenakalan remaja, mulai dari narkoba , LGBT serta terlibat dalam tawuran.         Bela negara merupakan kewajiban setiap warga negara Indonesia, sebagai salah satu wujud partisipasi warga dalam mempertahankan negaranya. Akmil sebagai lembaga pendidikan dalam kegiatan binter memiliki peran untuk meningkatkan kesadaran bela negara. Permasalahan dalam meningkatkan kesadaran bela negara meliputi aspek internal, yaitu dari dalam Akmil, serta aspek eksternal, yang berasal dari masyarakat dan lingkungannya, sehingga memerlukan pendekatan fungsional dalam mengimplementasikan nilai-nilai bela negara. Penelitian menggunakan metode penelitian kualitatif dalam menuangkan gagasan dengan mengedepankan pendekatan studi kepustakaan, metode deskriptif analisis dan studi empiris. Adapun hasil dari pelaksanaan penelitian mengemukakan bahwa aspek internal dari Akmil memiliki pengaruh dominan dalam rangka meningkatkan kesadaran bela negara masyarakat, khsususnya generasi muda sebagai elemen utama penerus bangsa. Wujud dari upaya tersebut meliputi program-program capacity building bagi personel Akmil serta kegiatan-kegiatan lain di bidang pendidikan dan pelatihan bela negara, penanaman nilai-nilai Pancasila, sosial budaya dan program-program kemasyarakatan yang lain

References

Kementerian Pertahanan Republik Indonesia, 2014. Buku Putih Pertahanan Indonesia, Jakarta: Kementerian Pertahanan Republik Indonesia.

Doktrin Tridek, 2018.

Doktrin KEP, 2018.

Naskah Departemen Seskoad tentang Pembinaan Teritorial, Seskoad, 2019.

Moloeng, Lexy J, 2008. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Abu Ahmadi dkk, 1991. Psikologi Sosial. Jakarta: Rineka Cipta.

Suharto. E, 2010. Membangun Masyarakat Memberdayakan Rakyat. Bandung: Refika Adhitama.

Kota Banjarmasin dalam Angka 2019, BPS Kota Banjarmasin 2019.

Kuen, Fyan Andinasari, 2019. Peranan Komunikasi Antarpribadi Terhadap Hubungan Masyarakat Kecamatan Tamalate Keluarahan Mangasa Kota Makassar, Jurnal Ilmiah Paranata Edu Vol. 1 No. 1.

Sidratahta, Mukhtar, Keamanan Nasional: Antara Teori dan Prakteknya, November 2011.

Noor, Ady Ferdian, 2016. Pendidikan Kewarganegaraan Melalui Program Bela Negara: Perspektif Mahasiswa Mencintai Tanah Air Dan Negara, Pedagogik Jurnal Pendidikan, Vol. 11 No. 2, 2019.

Boediyono, 2017. Memperkokoh Ideologi Pancasila Melalui Bela Negara, Citizenship Jurnal Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Vol 5 No 1, April 2017.

Kurniawan, Jovie Andre dan Suryawati, Retno, 2017. Sinergitas antar Stakeholders dalam Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Taman Kota di Kota Temanggung, Jurnal Wacana Publik Vol. 1 No. 1, 2017.

Hayati, Nafizah, 2014. Sinergi Lembaga-Lembaga Pemerintahan/BUMN Dalam Penyaluran Bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) Di Kota Samarinda. ejournal Ilmu Pemerintahan, Vol. 2 No. 4, 2019.

Sulasmi, S. 2006, Peran variabel perilaku belajar inovatif, intensitas kerjasama kelompok, kebersamaan visi dan rasa saling percaya dalam membentuk kualitas sinergi, Ekuitas Vol. 13 No. 2, 2009.

Iriansyah, Wahyu, 2015. Analisis Dan Perancangan Sistem Infoprmasi Penjualan Pada Aqila’s Komputer Yogyakarta Berbasis Web, STIMIK Amikom Yogyakarta.

Website/Internet

Kurniawan, Aris, 2020. Pertahanan Negara-Pengertian, Sistem, Strategi, Hakikat, Komponen, Alat, Para Ahli, Guru Pendidikan, 2020. https://www.gurupendidikan.co.id/pertahanan-negara/ (diakses tanggal 15 Maret 2020)

Fajarudin, Ahmad, 2017, Pengertian Ketahanan Nasional, Ahmad Fajarudin Blogspot, 2017. http://ahmadfajarudin26.blogspot.com/2017/05/pengertian-ketahanan-nasional.html (diakses tanggal 15 Maret 2020)

Ibeng, Parta, 2020. Pengertian Bela Negara, Fungsi, Tujuan, Manfaat, Unsur dan Contohnya, Pendidikan, 2020. https://pendidikan.co.id/pengertian-bela-negara-fungsi-tujuan-manfaat-unsur-dan-contohnya/ (diakses tanggal 15 Maret 2020)

Suryohadiprojo, Sayidiman, 2002. Pemberdayaan Sumberdaya Manusia Untuk Negara Penyelenggaraan Bela Negara, Sayidiman Suryohadiprojo, Perjuangan, Pengabdian dan Kesetiaan Seorang Prajurit, 2002. https://sayidiman.suryohadiprojo.com/?p=1050 (diakses tanggal 15 Maret 2020)

Marboen, Ade P, 2015. Delapan Ancaman Negara Nirmiliter Menurut Menteri Pertahanan, Antaranews, https://www.antaranews.com/berita/523063/delapan-ancaman-negara-nirmiliter-menurut-menteri-pertahanan, (diakses tanggal 15 Maret 2020)

Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Online https://kbbi.web.id/sinergi, (dakses tanggal 15 Maret 2020)

Educalingo Kamus, 2020. https://educalingo.com/ms/dic-en/synergy, (diakses tanggal 15 Maret 2020)

Sudirmansyah, Hadi, 2019. Gagalkan Penyelundupan Sabu 51,9 kg, Pangdam XII/Tpr Ajukan Reward Untuk Prajurit Satgas Pamtas. Tribun Sambas, https://pontianak.tribunnews.com/2019/12/11/gagalkan-penyelundupan-sabu-519-kg-pangdam-xiitpr-beri-reward-ajukan-untuk-prajurit-satgas-pamtas?page=all, (diakses tanggal 28 Maret 2020)

UUD 1945

UU No. 3 Tahun 2002 tentang Pertahanan Negara.

UU No 34 tahun 2004 tentang TNI.

Downloads

Published

2024-01-29

How to Cite

Siregar, P., Gatot Teguh Waluyo, & Lindra K. (2024). PERAN AKMIL MELALUI BINTERTAS GUNA MENINGKATKAN KESADARAN BELA NEGARA DALAM PERTAHANAN NIRMILITER. JURNAL TEKNIK SIPIL PERTAHANAN, 11(1), 82–91. Retrieved from https://ojs.akmil.ac.id/index.php/tekniksipilpertahanan/article/view/160

Issue

Section

VOL.11. NO.1. JANUARI 2024