PELUANG DAN TANTANGAN SEKTOR PROPERTI PERUMAHAN SYARIAH DI INDONESIA

Authors

  • Irawan Agung Wibowo Prodi Teknik Sipil Pertahanan Kordos Akmil

Keywords:

Peluang, Properti Perumahan Syariah, Tantangan

Abstract

Mayoritas penduduk Indonesia yang beragama Muslim serta semakin tingginya kesadaran masyarakat terhadap prinsip-prinsip syariah dalam berbagai aspek kehidupan menjadi peluang untuk menjadikan properti perumahan syariah menjadi pilihan utama dalam pemenuhan kebutuhan papan bagi masyarakat. Dalam perkembangannya, properti perumahan syariah mempunyai peluang dan tantangan yang dihadapi.  Peluang berupa pertumbuhan ekonomi, jumlah penduduk muslim, kebijakan pemerintah, kerjasama dengan perbankan syariah, pembiayaan properti didasarkan pada prinsip syariah, serta peran masyarakat ekonomi syariah,  sedangkan tantangan yang dihadapi adalah kesadaran masyarakat tentang syariah masih kurang, regulasi pemerintah yang belum optimal, keterbatasan produk syariah, dan persaingan dengan properti konvensional. Penelitian menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data secara dokumentasi atau studi literatur melalui buku, media elektronik serta sosial media. Hasil penelitian menunjukan bahwa pengembangan sektor properti perumahan syariah di Indonesia menawarkan peluang yang menjanjikan yaitu pertumbuhan ekonomi dan demografi, regulasi, kolaborasi dengan lembaga keuangan syariah, pembiayaan berdasarkan prinsip syariah. Tantangan dari properti perumahan syariah adalah pemahaman dan kesadaran masyarakat masih kurang, regulasi yang belum optimal, keterbatasan produk keuangan syariah dan harga properti yang kompetitif. Strategi untuk mengatasi tantangan dengan peningkatan literasi masyarakat, perbaikan regulasi, kolaborasi keuangan syariah, dan inovasi produk pembiayaan untuk menciptakan ekosistem yang kondusif bagi pertumbuhan sektor perumahan syariah.

References

Annisa Rahima (2020), Peluang dan Tantangan Perbankan Syariah Terhadap Pembiayaan Pemilikan Properti Residensial di Indonesia, Jurnal Ekonomi Syariah Indonesia, Juni 2020/1441 H Volume X, No 1, hal 1-10 DOI: http://dx.doi.org/10.21927/jesi.2020.10(1).1-10

Balqis, Putri Dona (2017), Akad Musyarakah Mutanaqisah: Inovasi Baru Produk Perbankan Syariah, Jurnal Ekonomi Syariah Indonesia, Vol. 8, No. 1, Juni: 14-21. DOI: http://dx.doi.org/10.21927/jesi.2017.7(1).14-21

Bank Syariah Indonesia (BSI) https://rumahimpian.id/landing/

Bentartia. Surya, Haris, Dea Aryandhana Mulyana dan Hidayatullah, Refangi (2023), Pengaruh Persepsi Dan Preferensi Masyarakat Terhadap Keputusan Pembelian Perumahan Syariah Di Kabupaten Bekas, Jurnal Ekonomi Syariah Pelita Bangsa, Vol 06 No 02, Oktober 2023. hal 191-206 DOI: https://doi.org/10.37366/jespb.v6i02.247

Fatwa Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia (DSN MUI) Nomor 123/DSN-MUI/XI/2018 tentang Penggunaan Dana yang Tidak Boleh Diakui Sebagai Pendapatan Bagi Lembaga Keuangan Syariah, Lembaga Bisnis Syariah dan Lembaga Perekonomian Syariah, ketentuan umum 1 angka 2

Hadi, Mustofa Amirul (2023), Penilaian Properti Rumah Kediaman (Residential Property Appraisal) Kajian Skema Materi Uji Keseragaman Klasifikasi Penilai General Real Property, dan Dilema Profesi dalam Perspektif Hukum, Sleman: Deepublish Publisher, hal 40

Instruksi Presiden No. 4 Tahun 2022 tentang Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem

Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Nomor 242/KPTS/M/2020 tentang tentang Batasan Penghasilan Kelompok Sasaran Kredit/Pembiayaan Pemilikan Rumah Bersubsidi, Besaran Suku Bunga/Marjin Pembiayaan Bersubsidi, Lama Masa Subsidi dan Jangka Waktu Kredit/Pembiayaan Pemilikan Rumah, Batasan Harga Jual Rumah Umum Tapak dan Satuan Rumah Susun Umum, Batasan Luas Tanah dan Luas Lantai Rumah Umum Tapak, Luas Lantai Satuan Rumah Susun Umum serta Besaran Subsidi Bantuan Uang Muka Perumahan

Kenali Aturan Rumah Subsidi Terbaru dari Kementerian PUPR disadur https://www.rumah123.com/panduan-properti/membeli-properti-64873-wajib-tahu-inilah-aturan-rumah-subsidi-2020-terbaru-id.html

Konsep Properti syariah https://www.youtube.com/watch?v=duZCf-SrLsY

Rakernas Developer Property Syariah (DPS) 2024: Perkuat Pondasi, Menuju Akselerasi dan Ekspansi. disadur https://asosiasidps.com/perkuat-pondasi-menuju-akselerasi-dan-ekspansi-developer-property-syariah-adakan-rakernas-2024/

Risza, Hendi dan Priyono, Ari (2022), Outlook Properti Syariah Nasional: Peluang dan Tantangan, Podcase Smart FM 14 Maret 2022 disadur https://www.youtube.com/watch?v=NN6w9Lrqfbc

Sabarudin, Arif (2023), Ekosistem Perumahan, Sleman: PT Kanisius, hal 200

Sari, Ririrn Kuncaraning dan Sari, Mayang (2023), Statistik Perumahan dan Pemungkiman. Jakarta: BPS, hal 1

Satu Data Kementerian Agama Republik Indonesia (2022) disadur dari https://satudata.kemenag.go.id/dataset/detail/jumlah-penduduk-menurut-agama

Selviany (2022), Regulasi Properti di Indonesia, Pekalongan: Nasya Expanding Management (NEM), hal 3

Seto, Agung Anggoro et al (2023), Ekonomi Indonesia Pasca Pandemi: Peluang dan Tantangan, Malang: Pustaka Peradapan, hal 67

Sholeh, Rini Lestari (2021), Pengaruh Tingkat Literasi Keuangan Syariah dan Pemahaman Konsep KPR Syariah Terhadap Minat Masyarakat Satui Menggunakan Produk KPR Syariah, Skripsi, Ekonomi Dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin

Siswanto, D. J., & Silitonga, F. (2023). Budaya Mutu Sebagai Refleksi Dari PPEPP Dan EPP Di Akademi Militer Magelang. Jurnal Mahatvavirya, 10(1), 53-70.

Sufyati et al (2023), Potret Literasi Pariwisata Halal Masyarakat Kota Depok Jawa Barat, Cirebon: Arr Rad Pratama, hal 1

Suparmoko (2019), Ekonomi SMA Kelas X, Jakarta: Yudhistira, hal 3

Undang Undang Nomor 1 Tahun 2011 tentang Perumahan dan Kawasan Pemungkiman, Pasal 1 angka 2

Undang-Undang No 19 tahun 2008 tentang Surat Berharga Syariah Negara

Undang-Undang No 21 tahun 2008 tentang Perbankan Syariah

Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh pasal 16 ayat 2a dan Pasal 17 ayat 2a

Wamenkeu: Potensi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tahun 2024 Capai 5,2% disadur https://www.kemenkeu.go.id/informasi-publik/publikasi/berita-utama/Potensi-Pertumbuhan-Ekonomi-Capai-5,2

Downloads

Published

2024-01-29

How to Cite

Irawan Agung Wibowo. (2024). PELUANG DAN TANTANGAN SEKTOR PROPERTI PERUMAHAN SYARIAH DI INDONESIA . JURNAL TEKNIK SIPIL PERTAHANAN, 11(1), 44–57. Retrieved from https://ojs.akmil.ac.id/index.php/tekniksipilpertahanan/article/view/157

Issue

Section

VOL.11. NO.1. JANUARI 2024