OPTIMALISASI PEMELIHARAAN DAN PERAWATAN STADION SAPTAMARGA AKADEMI MILITER DENGAN METODE AHP
Keywords:
Akademi Militer, metode AHP, pemeliharaan, perawatanAbstract
Pemeriharaan dan perawatan merupakan tindakan yang melekat atas berdirinya bangunan agar fungsi dan masa pakai bangunan tersebut dapat berjalan sesuai yang direncanakan. Stadion Sapta Marga Akmil telah direnovasi pada tahun 2022, sehingga memenuhi standar lintasan lari internasional. Mengingat biaya renovasi yang tidak sedikit, untuk itu perlu disusun formula pemeliharaan dan perawatan Stadion Sapta Marga Akmil dengan skala prioritas yang efektif dan efisien. Metode penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan analisis pembahasan menggunakan metode AHP (Analytical Hierarchy Process) tentang optimalisasi pemeliharaan dan perawatan Stadion Sapta Marga Akmil agar dapat layak fungsi dan layak pakai serta nyaman digunakan. Hasil penelitian menunjukan bahwa berdasaran metode AHP guna mengoptimalisasi pemeliharaan dan perawatan Stadion Sapta Marga perlu diimplementasikan prioritas atau urutan penanganan meliputi pemeliharaan dan perawatan darurat, rutin dan periodik, sedangkan berdasarkan materi dan sasaran, optimalisasi pemeliharaan dan perawatan memprioritaskan pada aspek arsitektural, elektrikal, mekanikal, struktural dan tata ruang.
References
Arifin, S., & Mulyandari, H. (2019). Evaluasi Purna Huni Stadion Sultan Agung Bantul Manajemen Pemeliharaan Bangunan. Jurnal Arsitektur Dan Perencanaan (JUARA), 2(1), 17–29. https://doi.org/10.31101/juara.v2i1.1000
Fitriadi. (2011). Pemeliharaan dan Perawatan Bangunan Gedung Dalam Masa Pemeliharaan dan Analisa Kerusakannya. Universitas Medan Area, 60. http://repository.uma.ac.id/bitstream/123456789/14325/1/068110030 - fitriadi.pdf
Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No 24/PRT/M/2008 Tentang Pedoman Pemeliharaan dan Perawatan Bangunan Gedung, 1 (2008).
Kristiana, W., Nuswantoro, W., & Yulfrida, D. A. (2017). Manajemen Perawatan Dan Pemeliharaan Bangunan Kalimantan Tengah. Jurnal Teknika, 1(1), 20–25.
Oktaviana, A. (2008). Peranan Pengelola Perawatan Bangunan Dalam Kegiatan Pemeliharaan Dan Perawatan. Info - Teknik, 9(1), 51–60.
Prapsetyo, A., Ahmad, I., Yanto, Y., Saptono, E., & Lestari, K. (2022). Filosofi Arsitektur Pertahanan. Al-Mashlahah Jurnal Hukum Islam Dan Pranata Sosial, 10(01), 373–388. https://doi.org/10.30868/am.v10i01.3157
Saaty, T. L., & Vargas, L. G. (2006). Decision Making With the Analytic Process Network Process. In Springer (Vol. 95). http://www.amazon.com/dp/0387338594
Sari, S. N., & Triwuryanto. (2021). Kajian Pemeliharaan Dan Perawatan Bangunan Gedung Sesuai Dengan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No . Prosiding CEEDRiMS, 24, 347–353.
Situmorang, R. S. A., Prapsetyo, A., Triputra, M. Z., Syam, M., Metroyudan, K., & Tengah, P. J. (2023). MANAJEMEN PROYEK PELAKSANAAN RENOVASI LAPANGAN STADION SAPTA MARGA AKMIL. 10(2), 98–107.
Sugiyono, D. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. ALFABETA, CV Bandung, Jawa barat.
Thomas L. Saaty. (2008). Decision making with the analytic hierarchy process. Journal Service Sciences, 1(1), 83–98.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Agung Prapsetyo, Kiki Lestari, Frangky Silitonga, Maryadi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.